Senin, 29 Februari 2016

Info Lowongan Kerja PT JASA MARGA ( Persero )

Info Lowongan Kerja PT JASA MARGA ( Persero )

PT Jasa Marga ( Persero ) Tbk adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak di bidang penyelenggara jasa jalan tol. Perusahaan ini dibentuk pada tahun 1978 setelah jalan tol pertama, yang menghubungkan Jakarta-Bogor selesai dibangun. Sebagai perusahaan jalan tol pertama di Indonesia, dengan pengalaman lebih dari 32 tahun dalam membangun dan mengoperasikan jalan tol, Jasa Marga adalah pimpinan dalam industrinya dengan mengelola lebih dari 531 km jalan tol atau 76% dari total jalan tol di Indonesia. Sebagai perusahaan infrastruktur penyedia jalan tol keberadaan Jasa Marga sangat dibutuhkan oleh masyarakat luas. Pertumbuhan penjualan kendaraan yang tinggi dan kebijakan otoritas pengatur jalan tol yang kondusif dalam jabatan Jasa Marga semakin kuat dalam industri jalan tol di Indonesia. Informasi selanjutnya.

Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan selanjutnya dalam bulan Maret tahun 2016 ini PT Jasa Marga kembali membuka lowongan kerja terbaru PT Jasa Marga bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam lowongan jabatan pada peluang kali ini dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.

Lowongan PT Jasa Marga Posisi:


PEGAWAI


Persyaratan Umum Pencari Kerja :

Warga Negara Indonesia, Memiliki KTP (Kartu Tanda Penduduk), Berijazah Sarjana S1 atau D4 dengan latar belakang :

S1, Jurusan : Akuntansi, Hukum, Manajemen, Manajemen Bisnis, Perpajakan, Psikologi, Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik Sipil

D4, Jurusan : Teknik Jalan Tol, Teknik Sipil, Sehat jasmani dan rohani

Tidak sedang menjalani ikatan dinas atau bersedia melepaskan ikatan dinas dengan instansi lain apabila diterima di PT Jasa Marga (Persero) Tbk., Tidak pernah diberhentikan sebagai karyawan oleh pemberi kerja sebelumnya, karena suatu pelanggaran. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasi Perusahaan. Diutamakan memiliki pengalaman berorganisasi. Menguasai Bahasa Inggris dengan baik (lisan dan tulisan). Berasal dari pendidikan


Persyaratan Khusus Pencari Kerja :

Dari Pelamar Umum : Usia maksimal 27 tahun per tanggal 1 Oktober 2016, Berasal dari Perguruan Tinggi terkemuka dan terakreditasi, IPK minimal 2,75 untuk Perguruan Tinggi Negeri atau 3,00 untuk Perguruan Tinggi Swasta (skala 4,00), Tinggi badan minimal 155 cm untuk Perempuan dan 160 cm untuk Laki-laki (Tinggi dan berat badan proporsional), Bersedia mengikuti Ikatan Dinas selama 2 (dua) tahun

Dari Pelamar Internal : Karyawan tetap PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Usia maksimal 45 tahun per tanggal 1 Oktober 2016, Berasal dari Perguruan Tinggi terakreditasi, IPK minimal 2,75 (skala 4,00)


Syarat dan Ketentuan : 

Setiap pelamar hanya diperbolehkan mendaftar 1 (satu) kali, Pendaftaran hanya dilakukan melalui pendaftran online, Bagi pelamar yang pernah mengirimkan berkas lamaran ke PT Jasa Marga (Persero) Tbk diwajibkan memperbarui lamaran dengan melakukan registrasi online. Pengumuman untuk setiap tahap seleksi akan di informasikan dalam situs pendaftaran. Bagi kandidat yang terpilih pada tahap awal akan diikutsertakan dalam tahap Wawancara oleh Manajemen Jasa Marga dan dilanjutkan Tes Kesehatan
Kandidat terpilih, selanjutnya akan diikutsertakan dalam seleksi tahap akhir melalui Program Management Trainee (MT) selama 3 bulan. Seluruh kegiatan seleksi, kecuali pendaftaran secara online, dilaksanakan di kota JAKARTA. Selama proses rekrutmen dan seleksi, kandidat tidak dikenakan biaya apapun. Biaya transportasi dan akomodasi menuju lokasi tes merupakan tanggung jawab masing-masing kandidat. Keputusan Hasil Rekrutmen dan Seleksi tidak dapat diganggu gugat. Periode pendaftaran secara online pada 27 Februari 2016 pukul 06.00 s.d. 7 Maret 2016 pukul 23.59 WIB


Tata Cara Pendaftaran :

Diharapkan bagi para pencari kerja yang berminat dengan lowongan kerja PT Jasa Marga terbaru Mareti 2016 diatas dan merasa memenuhi seluruh kebutuhan yang dipersyaratkan untuk dapat segera melengkapi berkas lamaran kerja meliputi surat lamaran kerja , CV dan berkas pelengkap lamaran kerja lainnya seperti Foto Terbaru kemudian harap silahkan mengikuti tata cara pendaftaran yang ditentukan oleh perusahaan yaitu via pendaftaran online. Pendaftaran paling lambat pada : Senin, 07 Maret 2016

PENDAFTARAN ONLINE DISINI


Alamat kontak :

PT Jasa Marga ( Persero ) Tbk.
Plaza Tol Taman Mini Indonesia Indah
Jakarta, 13550 Indonesia
Telp. : 021 841 3630, 021 841 3526
Fax. : 021 841 3540



Kamis, 11 Februari 2016

Lowongan Kerja PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing

Lowongan Kerja PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing merupakan sebuah perusahaan yang memproduksi sepeda motor. Perusahaan ini didirikan pada 6 Juli 1974. Pabrik sepeda motor Yamaha mulai beroperasi di Indonesia sekitar tahun 1969, sebagai suatu usaha perakitan saja, semua komponen didatangkan dari Jepang. Perusahaan ini merupakan cabang dari Yamaha Motor Company Limited yang merupakan produsen sepeda motor Jepang, produk kelautan seperti perahu dan outboard motors, dan produk lainnya bermotor. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1955 atas pemisahan dari Yamaha Corporation, dan berkantor pusat di Iwata, Shizuoka, Jepang. Perusahaan melakukan pengembangan, produksi dan pemasaran melalui anak perusahaan konsolidasi 109 per 2012 operasi.  Informasi Lowongan Terbaru Lainya 

Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan selanjutnya dalam bulan Februari tahun 2016 ini PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing kembali membuka lowongan kerja terbaru PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam jabatan lowongan jabatan pada peluang kerja kali ini dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.





MARKETING BUSINESS DEVELOPMENT ( kode: MKT )


Gambaran Pekerjaan :

Membuat konsep dan strategi penanganan kegiatan marketing, pengembangan bisnis jaringan penjualan, serta melakukan analisa penjualan dan distribusi yang berorientasi pada tercapainya kepuasan pelanggan motor.


   Persyaratan Pencari Kerja :   

Pria
S1 Teknik Industri / Manajemen / Bisnis
Memiliki SIM A
Memiliki minat yang kuat pada bidang marketing
Mempunyai kemampuan analisa yang tinggi
Bersedia melakukan perjalanan dinas keluar kota
Bersedia untuk penempatan di seluruh wilayah Indonesia

AREA SERVICE DEVELOPMENT ( kode: ASD )


Gambaran Pekerjaan :

Menangani pengembangan bisnis jaringan after sales di area, koordinasi analisa penanganan claim & aktivitas technical support & service promosi lainnya, serta menjadi trainer dalam proses edukasi mekanik di area


   Persyaratan Pencari Kerja :   

Pria
S1 Teknik Mesin
Memiliki SIM A
Memiliki kemampuan analisa yang tinggi
Memiliki keberminatan pada teknologi mesin roda dua
Bersedia melakukan perjalanan dinas keluar kota
Penempatan Bandung

PRODUCTION ENGINEERING ( kode: PE )


Gambaran Pekerjaan :

Menangani Project Assembling. Melakukan persiapan produksi New Model & mesin baru/renewal di shop Die Casting, melaksanakan Try – Out, Production Support.
Membuat data laporan kapasitas produksi serta melakukan Cost Study guna menunjang pencapaian sasaran aktivitas sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan.

   Persyaratan Pencari Kerja :   

Pria
S1 Teknik Industri / Teknik Mesin
Memahami dan mengerti Expense, Cost Down dan Aktivitas Productivity
Mengerti & memahami mengenai Preventive Maintenance
Memiliki kemampuan analisa & komunikasi yang baik
Mampu bekerja dibawah tekanan
Lebih disukai yang memiliki pengalaman minimal 1 tahun
Penempatan di Pulo gadung – Jakarta Timur & Karawang – Jawa Barat

Alamat kontak perusahaan :

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing
Jl. DR. KRT. Rajiman Widyodiningrat
Jalan Raya Bekasi Km 23
Pulo Gadung,
Jakarta 13920, Indonesia

Sumber Info Kerja Disini
Tikus Info Kerja - Berita Hari Ini

Selasa, 09 Februari 2016

Info Loker BKK Karawang PT GS Battery

PT GS Battery merupakan pelopor inovasi di Indonesia dalam bidang baterai asam timbal untuk otomotif dan baterai Sepeda Motor. PT GS Battery berdiri pada tahun 1974 dengan hanya 70 karyawan, Perusahaan PT GS Battery telah diperluas untuk Traksi dan pasar Stationery Baterai dengan lebih dari 2500 karyawan untuk mendukung proses produksi PT GS Battery, Pada tahun 2000 PT. Produksi GS Battery telah mencapai 100 juta unit produk. PT GS Battery merupakan gabungan dari 3 perusahaan besar yaitu  PT Astra Otoparts Tbk, GS Yuasa International Ltd dan Toyota Tsusho Corporation. PT GS Battery sekarang mengoperasikan dua pabrik satu terletak di Sunter, Jakarta Utara seluas 22.750 m2 dan yang lainnya adalah pabrik modern baru yang terletak di area seluas 100.000 m2 di Karawang.  Informasi Lowongan KERJA Terbaru Lainya

PT GS Battery membuka lowongan kerja melalui BKK SMK NEGRI 1 KARAWANG
Tes Senin, 15 Februari 2016 Jam 07.30

http://mencari-perkerjaan.blogspot.co.id/2016/02/info-bkk-karawang-pt-gs-battery.html

Note :
- Berkas dikumpulkan pada saat tes wawancara (bila kurang boleh menyusul )
- Penempatan PT. GS Battery Plan Sunter & Karawang

Dengan dua pabrik dan lebih dari 2.500 sumber daya manusia yang kompeten, PT GS Battery sangat mampu mengembangkan berbagai jenis baterai untuk kendaraan otomotif. Dalam rangka menghasilkan produk berkualitas tinggi, aplikasi dan penguasaan "state of the art" teknologi terbaru dalam setiap tahap produksi PT GS Battery selalu menjadi perhatian utama perusahaan. Oleh karena itu, investasi secara konsisten dilakukan untuk meningkatkan peralatan produksi dan kapasitas penelitian dan pengembangan perusahaan

Dalam rangka memperluas jaringan bisnis terbaru bulan Januari 2015 dan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia PT GS Battery di Lowongan Terbaru diposisi lowongan : ENGINEER, STAFF, MANAGEMENT 


PLANT STAFF

Syarat Pencaker :
Umur max 27 tahun
Pendidikan S1 dari universitas terkemuka
Program studi Teknik Mesin / Elektro
IPK min 2.75
Memiliki personal yang baik
Dapat bekerja dibawah tekanan
Memiliki komunikasi yang baik
Bersedia ditempatkan di daerah Karawang

QA STAFF

Syarat Pencaker :
Umur max 27 tahun
Pendidikan S1 dari universitas terkemuka
Program studi Teknik Industri
Dapat mengoperasikan komputer ( MS Office )
Memili personal yang kuat dan dapat bekerja dibawah tekanan
Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
Bersedia ditempatkan di daerah Karawang / daerah Semarang

ACCOUNTING & FINANCE STAFF

Syarat Pencaker :
Umur max 27 tahun
Pendidikan S1 dari universitas terkemuka
Program studi Akuntansi
Dapat mengoperasikan komputer ( MS Office )
Memiliki personal yang baik dan dapat bekerja dibawah tekanan
Bersedia ditempatkan di Jakarta